Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Resep Masak Kepiting Dengan Daging Asap Paling Mudah

Resep Masak Kepiting Dengan Daging Asap Paling  Mudah - Resep masakan degnan bahan kepiting ini cukup sulit jika kita mahir dalam memasak, biasanya yang belum pintar memasak pasti masakan tersebut akan tidak lezar, dari pada kita bingung lebih baikita lihat Resep masakam kepiting daging asap.

Resep Bahan Kepiting daging asap:
3 ekor kepiting rebus ambil dagingnya
50 gram daging asap, iris kecil memanjang
1/4 klg kacang polong
1 sdt tepung kanji, larutkan dengan sedikit air
2 sdm minyak samin

Bumbu:
5 siung bawang putih
2 batang daun bawang
2 1/2 ckr air
1/2 bungkus penyedap rasa ayam
Resep Masak Kepiting Dengan Daging Asap Paling  Mudah

Resep Cara membuat kepiting daging asap:
1. Tumis bumbu yang telah di iris dengan halus dengan minyak samin sampai tercium harum, tuangkan air dan penyedap rasa, didihkan, masukkan larutan kanji, aduk sampai rata kemudian masukkan kepiting dan kacang polong, aduk sampai mendidih, angkat.
2. hidangkan kepiting dalam keadaan panas lalu taburi atasnya dengan irisan daging sapo asapkor kepiting,rebus, ambil dagingnya.