Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Cara Membuat Bolu Tanpa Mixer dan Oven agar tetap Empuk dan lezat

Cara Membuat Bolu Tanpa Mixer Tanpa Oven agar tetap Empuk dan lezat.apakah bisa membuat bolu tanpa di mixer dan oven? tentu saja bahkan cara ini jauh lebih sederhana. lalu bagaimana cara membuat bolu tanpa mixer dan oven? untuk caranya bisa kalian lihat di bawah ini, pembuatanya sangat mudah dan bolu yang di hasilkan tidak kalah bagus dari pada yang menggunakan oven. yuk mari kita lihat cara membuat bolu tanpa mixer dan oven agar tetap empuk dan lezat walaupun tidak menggunakan mixer dan oven.

Cara Membuat kue Bolu Tanpa Mixer dan Oven agar tetap Empuk dan lezat

Cara Membuat Bolu Tanpa Mixer dan Oven agar tetap Empuk dan lezat

Bahan untuk membuat kue bolu :
1 gelas tepung terigu
1 sachet susu kental manis putih
6 sdm gula pasir
1 sdt TBM
1 sachet vanili
3 sdm minyak di sesuaikan
1 butir telur
1 sachet white coffe

Cara membuat bolutanpa oven dan mixer :

  1. Kocok telur, gula, TBM, dan sampai mengembang, masukkan vanilii, terigu, dan SKM
  2. Selanjutnya masukkan white coffe tanpa di seduh, aduk rata terakhir masukkan minyak dan aduk sampai lembut
  3. Olesi minyak goreng ke loyang, dan panaskan.
  4. Masukkan ke dalam loyang adonan yang sudah dibuat tadi, lalu kukus selama 35 menit dengan api besar.
  5. tutup dengan kain untuk menghindari uap air jatuh ke dalam kue bolu .


Setelah membacar resep kue bolu kukus sederhana empuk dan lezat ini? Kami yakin anda dapat dengan mudah membuat resep masakan ini di rumah sendiri. dengan mengikuti cara membuat bolu tanpa mixer dan oven agar tetap empuk dan lezat di atas. pasti hasilnya akan memuaskan.